Tuxlin Seorang blogger yang gemar mengikuti perkembangan teknologi dan gadget, reviewer amatir, dan suka traveling.Pertanyaan? Silakan Komen. Kontak saya melalui Twitter dengan ID: @dityatuxlin atau email: dityatuxlin@gmail.com.

3 Aplikasi Saham Online Pilihan untuk Bisnis Kamu

1 min read

3 Aplikasi Saham Online Pilihan untuk Bisnis Kamu 1

3 Aplikasi Saham Online Pilihan Untuk Bisnis Kamu – Banyak sekali tersedia aplikasi saham online. semua yang ada berlomba-lomba untuk memberikan fasilitas terbaik mereka demi mendapatkan nasabah. namun seperti yang kamu tebak tidak semuanya itu memiliki sistem sekuritas yang baik. Maka dari itu kamu harus selektif memilih perusahaan sekuritas.

Jangan sampai melakukan kesalahan fatal karena memilih dan mempercayakan investasi kepada pihak yang bermasalah. Biasanya perusahaan sekuritas memiliki aplikasi saham online untuk memudahkan transaksi. Sehingga kamu bisa melakukan kapan pun dan dimana pun kamu berada. Maka dari itu kamu melalui artikel ini kamu diajak untuk melek saham online. Ada 3 aplikasi yang cocok buat kamu, berikut penjelasannya.

3 Aplikasi Saham Online Pilihan untuk Bisnis Kamu 2

1. Mirae Aset

Mirae Aset merupakan perusahaan sekuritas idaman rakyat. Hal itu dikarenakan memang biaya dan faslitas yang ditawarkan cukup merakyat. Meskipun perusahaan berusia cukup tua ini merakyat, namun juga banyak masyarakat tidak menggunakan ini dalam bisnis online karena lebih menggoda perusahaan lain yang relatif baru.

Aplikasi yang dipakainya adalah HOTS Mobile. Daftarkan dirimu menjadi nasabah dengan mengunduh aplikasinya. Trading fitur yang disediakan di sana cukup banyak, salah satunya adalah data rekapan laporan keuangan perusahaan. Fitur itu telah terdaftar di BEI. Fitur ini sangat berguna untuk digunakan sebagai alat menganalisis. Aplikasi ini tidak hanya bisa digunakan di android, tetapi kamu yang memakai iphone dan iOS pun juga dapat mengoperasikannya. Bahkan, pengguna iPad juga tak bisa ketinggalan karena aplikasi ini juga dapat digunakan di sana.

2. MNC Sekuritas

MNC Sekuritas pernah menyabet penghargaan “The Asset triple a Digital Awards 2018”. Dan dinobatkan sebagai Digital Brokerage of The Year yang diadakan oleh The Asset 5 bulan lalu atau bulan Juli lalu di Hongkong. Ada dua akun yang dapat digunakan yaitu syariah dan reguler.

Jika kamu punya 2 akun itu, sekaligus keduanya dapat dioperasikan bersamaan di satu aplikasi itu yang sudah terintegrasi. Fitur lainnya adalah tersedianya rekomendasi jual beli saham unggulan yang selalu berupaya disajikan untuk kamu. Fitur di dalam ada yang namanya grafik candle. Fitur ini sangat berguna untuk menganalisis teknikal saham yang dapat diamati langsung pergerakannya.

3. Mandiri Sekuritas

Semua orang tahu bahwa Mandiri Sekuritas adalah perusahaan investasi online yang dapat diandalkan. Kita semua patut bangga karena Mandiri Sekuritas mampu bertahan sejauh ini berdampingan dengan perusahaan swasta. Sedangkan mandiri adalah perusahaan yang dijalankan oleh BUMN.

Mandiri sering mendapatkan berbagai penghargaan. Hal itu dikarenakan banyak hal yang membuatnya mendapat penghargaan baik dari jumlah transaksi, jumlah nasabah, kualitas pelayanannya. untuk mendapatkan aplikasinya carilah MOST di playstore.

Bank “plat merah” atau bank milik pemerintah ini selalu pasti terpercaya. Banyak orang yang memilihnya sebagai tujuan akhir dalam berinvestasi. Kestabilan keuangan jangka panjang bisa didapatkan di sana. Kamu akan lebih terjamin masa tua mu dengan mempercayakan kekayaan yang kamu punya dengan menitipkannya di Mandiri.

Itu tadi sekilas tentang aplikasi saham online. Sekarang kamu tahu betul saat ingin menjalankan sebuah investasi online apa aplikasi yang cocok buat kamu. sekali lagi jangan sampai kamu melakukan investasi tanpa tahu makna dan mekanisme investasi. Siapkan seluruh harta kamu. tunggu apa lagi. Kamu tidak boleh ragu. Sekarang buka mandirisekuritas.co.id dan dapatkan seluruh kesukesanmu dengan memanfaatkan seluruh fitur yang telah disediakan semata-mata untuk kamu.

Tuxlin Seorang blogger yang gemar mengikuti perkembangan teknologi dan gadget, reviewer amatir, dan suka traveling.Pertanyaan? Silakan Komen. Kontak saya melalui Twitter dengan ID: @dityatuxlin atau email: dityatuxlin@gmail.com.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *